Jemaah Haji Kloter Pertama Telah Tiba di Ciamis, 1 Orang Jemaah Dilaporkan Tidak Bisa Pulang Ke Tanah Air

- Penulis

Minggu, 9 Juli 2023 - 10:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepulangan jemaah haji asal Ciamis disambut keluarga dengan suka cita

Kepulangan jemaah haji asal Ciamis disambut keluarga dengan suka cita

Berita Ciamis, Asajabar.com – Jemaah Haji asal Kecamatan Pamarican Kabupaten Ciamis, Jawa Barat yang tergabung di Kloter pertama atau Kloter 12 JKS dilaporkan tidak bisa pulang ke tanah air.

Jemaah haji yang diketahui bernama Deyanti itu tidak bisa pulang ke Indonesia lantaran sedang mendapat perawatan di Jeddah,” ujar Kasi Penyelenggara Haji dan Umroh (PHU) Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Ciamis, Agus Abdullah kepada Asajabar.com, Minggu (9/7/2023).

Menurutnya, jemaah haji yang belum bisa pulang ke tanah air tersebut kondisinya akan terus dipantau.

Baca Juga :  Menteri ATR/BPN Nusron Wahid Tegaskan Komitmen Berantas Mafia Tanah di Indonesia

“Kalau dia sudah cukup pulih dan sudah bisa dinyatakan pulang, kemungkinan akan pulang ke Kabupaten Ciamis dengan rombongan kloter lain,” ucap Agus.

Selain itu, dilaporkan juga ada 1 orang jemaah dari Kloter pertama atau Kloter 12 JKS yang dirujuk ke RSUD Bekasi dan 2 orang jemaah yang sedang mendapat perawatan di RSUD Ciamis.

Agus Abdullah mengatakan, berdasarkan data, total jemaah kloter 12 JKS sebanyak 391 jemaah haji dan 8 orang petugas,” ucapnya.

Namun 4 orang diatas dilaporkan sedang mendapat perawatan,” ungkapnya.

Sebagai informasi, kepulangan Jemaah Haji Kloter pertama atau Kloter 12 JKS telah tiba di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat pada Minggu Siang, (9/7/2023).

Baca Juga :  Kepala Desa dan Perangkat Desa Ciamis Diberi Pemahaman Soal Netralitas di Pilkada

Mereka tiba dilingkungan Asrama Haji Komplek Islamic Center Ciamis pada pukul 11.19 Wib dengan rombongan Bus yang mendapat pengawalan dari Kepolisian.

Selanjutnya kata Agus, kepulangan jemaah haji kloter 42 JKS diperkirakan kembali ke Ciamis pada 20 Juli 2023 mendatang.

Sedangkan kloter 41 JKS diperkirakan pada 21 Juli 2023, kemudian kloter 60 JKS 28 Juli 2023 dan kloter 73 JKS pada 4 Agustus 2023. (TONY/ASAJABAR)

Berita Terkait

BTB Ikuti Simulasi Tanggap Bencana, Langkah Antisipatif Hadapi Tantangan Alam Selama Pilkada 2024
Tina Wiryawati Turun Langsung Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Ciamis
Kunjungi Pangandaran, Tina Wiryawati Perjuangkan Infrastruktur untuk Warga Desa
Hadapi Musim Hujan, Tina Wiryawati Ajak Warga Jaga Kebersihan Lingkungan
Proyek Irigasi di Ciamis Dijadwalkan Selesai pada 17 Desember
Baznas dan Kemenag Ciamis Luncurkan Kampung Zakat di Desa Cisontrol
Pemkab Ciamis Raih Penghargaan P2DD Terbaik Kedua Wilayah Jawa-Bali
KPU Ciamis Gelar Training of Trainer untuk Pemantapan Tugas KPPS dan PPS

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:46 WIB

Ciamis Masih Kekurangan Tenaga Penilik, Disdik Usulkan Penambahan Jumlah

Kamis, 14 November 2024 - 20:26 WIB

H Wawan S Ariefin Tekankan Pentingnya Pembina Pramuka Sebagai Panutan Generasi Muda

Kamis, 14 November 2024 - 18:29 WIB

Kwarran Cihaurbeuti Gelar Orientasi Mabi dan Pelantikan Pembina KMD

Selasa, 12 November 2024 - 20:26 WIB

Angkat Kearifan Lokal, SMAN 1 Ciamis Sukses Gelar Exis 2024

Selasa, 12 November 2024 - 19:56 WIB

Pemkab Ciamis Beri Pembekalan Ilmu Manajemen untuk Remaja Masjid Tingkat SLTP

Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:03 WIB

Sambut Hari Santri Nasional, Fatayat NU Ciamis Fokus Berdayakan Perempuan dan Anak

Kamis, 17 Oktober 2024 - 09:16 WIB

Kuliah Umum Unigal Bahas Strategi Pengelolaan Sumber Daya Alam di Asia

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:03 WIB

PPI Ciamis Pecahkan Rekor Penerimaan Calon Paskibra 2025 dengan 1.904 Peserta

Berita Terbaru

Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan (KKK).

Nasional

Nusron Wahid Hadiri Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan

Selasa, 19 Nov 2024 - 12:34 WIB