IPSI Ciamis Dorong Prestasi Atlet Melalui Kejuaraan Tatar Galuh Perisai Diri Cup VI

- Penulis

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 07:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kejuaraan Tatar Galuh Perisai Diri Cup VI di GGT Ciamis.

Kejuaraan Tatar Galuh Perisai Diri Cup VI di GGT Ciamis.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Ketua Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Ciamis, Yana Diana Putra, memberikan apresiasi tinggi terhadap penyelenggaraan Kejuaraan Tatar Galuh Perisai Diri Cup VI.

Acara ini berlangsung di Gedung Gelanggang Taruna (GGT) Ciamis, Jumat (9/8/2024).

Kejuaraan tersebut diikuti oleh sekitar 600 peserta yang terdiri dari berbagai jenjang, mulai dari tingkat SD, SMP, SMA, hingga kategori umum.

Baca Juga :  H Wawan S Ariefin Tekankan Pentingnya Pembina Pramuka Sebagai Panutan Generasi Muda

Menurut Yana Diana Putra, kejuaraan ini telah beberapa kali dilaksanakan di Kabupaten Ciamis dengan tujuan utama mencari bibit-bibit atlet pencak silat yang berprestasi.

“Semoga dengan adanya kompetisi yang rutin dilaksanakan oleh Perisai Diri ini, ke depannya akan lahir atlet pencak silat yang dapat mengharumkan nama Kabupaten Ciamis,” ujar Yana.

Baca Juga :  BTB Ikuti Simulasi Tanggap Bencana, Langkah Antisipatif Hadapi Tantangan Alam Selama Pilkada 2024

Ia juga menekankan pentingnya optimisme dalam upaya mengangkat nama baik Kabupaten Ciamis melalui pencapaian medali sebanyak mungkin di setiap event, baik di tingkat lokal, nasional, maupun internasional. (TONY/NHA/ASAJABAR)

Berita Terkait

Dukung Pengembangan Atlet, PTMI Ciamis Gelar Turnamen Galuh Cup 2024
PGRI Kecamatan Ciamis Sukses Gelar Turnamen Bola Voli Antar Guru
Turnamen Sepak Bola Antar SKPD Ciamis Semakin Meriah, Sekda Turut Bermain
Delapan Atlet Ciamis Toreh Prestasi Kejuaraan Nasional Tenis Junior di Kuningan
Turnamen Voli Miranti Cup di Ciamis Berakhir Sukses, Miranti Mayangsari Serahkan Trophy
Dukung Atlet Muda, Miranti Sumbang Rp 14,5 Juta untuk Turnamen Bola Voli di Lumbung Ciamis
Siswa SMPN 1 Ciamis Raih 3 Medali Emas dan 1 Perak di Bandung Open Pencak Silat Tournament 2024
Kejuaraan Tatar Galuh Perisai Diri Cup VI Ciamis Ditutup dengan Sukses

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:46 WIB

Ciamis Masih Kekurangan Tenaga Penilik, Disdik Usulkan Penambahan Jumlah

Kamis, 14 November 2024 - 20:26 WIB

H Wawan S Ariefin Tekankan Pentingnya Pembina Pramuka Sebagai Panutan Generasi Muda

Kamis, 14 November 2024 - 18:29 WIB

Kwarran Cihaurbeuti Gelar Orientasi Mabi dan Pelantikan Pembina KMD

Selasa, 12 November 2024 - 20:26 WIB

Angkat Kearifan Lokal, SMAN 1 Ciamis Sukses Gelar Exis 2024

Selasa, 12 November 2024 - 19:56 WIB

Pemkab Ciamis Beri Pembekalan Ilmu Manajemen untuk Remaja Masjid Tingkat SLTP

Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:03 WIB

Sambut Hari Santri Nasional, Fatayat NU Ciamis Fokus Berdayakan Perempuan dan Anak

Kamis, 17 Oktober 2024 - 09:16 WIB

Kuliah Umum Unigal Bahas Strategi Pengelolaan Sumber Daya Alam di Asia

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:03 WIB

PPI Ciamis Pecahkan Rekor Penerimaan Calon Paskibra 2025 dengan 1.904 Peserta

Berita Terbaru

Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan (KKK).

Nasional

Nusron Wahid Hadiri Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan

Selasa, 19 Nov 2024 - 12:34 WIB