Jadi Ini Alasan Revitalisasi Alun-alun Ciamis Belum Selesai Pekerjaannya?

- Penulis

Selasa, 12 September 2023 - 02:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Revitalisasi alun-alun Ciamis.

Revitalisasi alun-alun Ciamis.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Revitalisasi Alun-alun Ciamis mundur dari jadwal yang telah ditentukan.

Sebelumnya, kontrak pekerjaan revitalisasi alun-alun Ciamis dilaksanakan sejak Februari 2023 yang lalu.

Sedangkan surat perintah mulai kerja (SPMK) dilaksanakan dari tanggal 10 Maret sampai dengan 5 September 2023.

Pekerjaan tersebut terhitung 180 hari kerja dengan nilai anggaran Rp 11 miliar 597 juta.

Seharusnya pekerjaan tersebut jadwalkan rampung pada 5 September 2023, namun ternyata mundur hingga 19 September mendatang.

Site Manager CV Rangga Persada, Hendra Purnama mengaku bahwa pekerjaan utama dalam revitalisasi tersebut sebenarnya sudah selesai, namun pihaknya mengajukan adendum,” ujarnya kepada Asajabar.

Baca Juga :  Kantor Pertanahan Ciamis Serahkan 525 Sertipikat Tanah Elektronik di Desa Sukaraharja

“Addendum merupakan dokumen yang menambah, mengubah atau mengurangi isi dari perjanjian atau kontrak awal.

Menurut Hendra, adendum revitalisasi alun-alun Ciamis akan selesai pada 19 September 2023.

Saat ini kata Hendra, progresnya sudah di angka 97 persen, dan sedang mengerjakan finishingnya saja.

Beberapa perbaikan ringan itu diantaranya seperti mengganti paving blok yang rusak dan menambahkan paving blok yang ramah disabilitas.

Kabid Perumahan dan Kawasan Permukiman DPRKPLH,  Aris Taufik menyebutkan bahwa didalam adendum tersebut ada beberapa pengajuan yang diminta oleh pemkab Ciamis.

Baca Juga :  DP2KBP3A Ciamis Soroti Pemberdayaan Perempuan untuk Turunkan Angka Stunting

“Kita ingin ada keserasian antara trotoar alun-alun dan di area Masjid Agung Ciamis,” ungkap dia.

Selanjutnya kata Aris, perbaikan lainnya juga diusulkan seperti perbaikan besi billboard dan toilet basement yang dekat dengan Masjid Agung Ciamis.

Aris menjelaskan, tambahan pekerjaan yang diusulkan itu tidak masuk dalam RAB yang diakui oleh CV Rangga Persada.

“Perbaikan item tersebut difasilitasi oleh pemerintah provinsi, yang kita ajukan itu supaya menambah nilai aset bagi Kabupaten Ciamis ke depannya,” kata dia.

Jadi kata Aris, itulah alasan kenapa pekerjaan revitalisasi alun-alun Ciamis di adendum. (TONY/ASAJABAR)

Berita Terkait

DP2KBP3A Ciamis Soroti Pemberdayaan Perempuan untuk Turunkan Angka Stunting
Kantor Pertanahan Ciamis Serahkan 525 Sertipikat Tanah Elektronik di Desa Sukaraharja
PDAM Tirta Galuh Ciamis Pastikan Pasokan Air Bersih Tetap Normal Selama Musim Hujan
Kantor Pertanahan Kabupaten Ciamis dan PCNU Sepakat Percepat Sertifikasi Tanah Wakaf
Pemkab Ciamis Terima 107 Sertipikat Tanah Elektronik dari Kantor Pertanahan
DMPTSP Kabupaten Ciamis Targetkan 30.554 NIB di Tahun 2024
Ikatan Pedagang Keliling Ciamis Kenang Kebaikan Almarhum Yana Diana Putra
Kader PKS Miranti Mayangsari Kenang Almarhum Yana Diana Putra sebagai Figur Teladan

Berita Terkait

Sabtu, 7 Desember 2024 - 13:47 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Percepatan Sertipikasi Tanah Wakaf untuk Kemaslahatan Umat

Jumat, 6 Desember 2024 - 14:12 WIB

Menteri ATR/BPN Komitmen Alokasikan Tanah Telantar untuk Program Tiga Juta Rumah

Jumat, 6 Desember 2024 - 08:16 WIB

Wamen ATR/Waka BPN Dorong Percepatan Layanan Publik di Sulawesi Tengah

Kamis, 5 Desember 2024 - 12:04 WIB

Kementerian ATR/BPN Sosialisasikan Implementasi Sertipikat Elektronik, Tanpa Biaya

Rabu, 4 Desember 2024 - 20:57 WIB

GEKANAS Tolak Swastanisasi PLN, Dukung Kedaulatan Energi dalam Asta Cita Presiden Prabowo

Rabu, 4 Desember 2024 - 14:10 WIB

Kementerian ATR/BPN Libatkan 34 Ribu Pegawai untuk Sebarkan Informasi Kebijakan Pemerintah

Selasa, 3 Desember 2024 - 10:07 WIB

Sinergi ATR/BPN dan PKP, Solusi Hunian untuk Masyarakat Berpenghasilan Rendah

Selasa, 3 Desember 2024 - 08:44 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Pengembangan Wakaf Produktif untuk Kesejahteraan Masyarakat

Berita Terbaru

Rapat pleno rekapitulasi suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024.

Politik

Pasangan Herdiat-Yana Menang Telak di Pilbup Ciamis 2024

Jumat, 6 Des 2024 - 06:59 WIB