Jaga Kehandalan PJU Menjelang Arus Mudik Lebaran, Dishub Ciamis Siapkan Tim Patroli

- Redaktur

Senin, 10 April 2023 - 09:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemeliharaan PJU oleh Tim Unit PJU Dishub Ciamis.

Pemeliharaan PJU oleh Tim Unit PJU Dishub Ciamis.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Bidang Teknik Sarana & Keselamatan Dinas Perhubungan Kabupaten Ciamis akan melakukan Patroli guna menjaga keselamatan arus mudik lebaran.

Patroli penerangan jalan umum (PJU) tersebut akan dilakukan mulai dari H-7 dan H+7 sebelum dan sesudah Hari Raya Idul Fitri.

Kepala Bidang Teksar dan Keselamatan Dishub Ciamis, Iko Zulfiqor menyebutkan Patroli tersebut akan dilakukan di beberapa titik termasuk di jalur jalan alternatif,” ujarnya kepada Asajabar.com, Senin (10/4/2023).

Baca Juga :  Hibah Lembaga Keagamaan di Ciamis Capai Rp16,214 Miliar pada 2025, Ini Penjelasan Kesra

Menurutnya, patroli tersebut dilakukan agar supaya kehandalan PJU tetap terjaga dengan baik.

“Apalagi di musim hujan dan cuaca ekstrim yang tidak dapat di prediksi, apalabila PJU tiang nya sampai roboh kita langsung tindaklanjuti.

Iko juga mengaku menampung aduan masyarakat apabila menemukan PJU yang tidak menyala atau rusak.

Baca Juga :  Pasar Banjarsari Ciamis Akan Direvitalisasi, Anggaran Capai Rp25 Miliar Lebih

“Bisa menghubungi kami melalui instagram Dishub Ciamis, Tim kita langsung melakukan perbaikan PJU.

Patroli maupun pengamanan arus mudik dan arus balik lebaran juga berkolaborasi bersama bidang lainnya.

Sedangkan untuk personil, Bidang Teknik Sarana & Keselamatan Dinas Perhubungan Kabupaten Ciamis telah menyiagakan sebanyak 3 orang personil dan 2 unit kendaraan operasional. (Tony)

Berita Terkait

Pendaftaran Calon Pimpinan BAZNAS Ciamis Dibuka, Ini Syarat dan Tahapannya
Dharma Wanita Kemenag Ciamis Gelar Donor Darah Peringati HAB ke-80
Kemenag Ciamis Siapkan Anggaran 2026 yang Efektif dan Tepat Sasaran
Kemenag Ciamis Apresiasi Dukungan Pemda atas Suksesnya Sholawat Kebangsaan
Pendaftaran Calon Pimpinan BAZNAS Ciamis Dibuka, Minimal Pendidikan SMA
Pasar Banjarsari Ciamis Akan Direvitalisasi, Anggaran Capai Rp25 Miliar Lebih
BAZNAS Ciamis Targetkan Penghimpunan Zakat Rp30 Miliar pada 2026
Pemkab Ciamis Bentuk Pansel Calon Pimpinan BAZNAS Periode 2026–2031

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:54 WIB

Nusron Wahid Tekankan Evaluasi Dampak Pelatihan SDM

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:38 WIB

Tingkatkan Layanan Pertanahan, Nusron Wahid Dorong Sinkronisasi Loket dan Back Office

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:20 WIB

Nusron Wahid Dorong Perubahan Layanan Pertanahan agar Lebih Pasti dan Terukur

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:04 WIB

Sekjen ATR/BPN Dorong Evaluasi Menyeluruh dan Bedah DIPA

Minggu, 18 Januari 2026 - 10:52 WIB

Wamen Ossy Dorong Kekompakan dan Transformasi Digital BPN

Minggu, 18 Januari 2026 - 08:33 WIB

ATR/BPN Terbitkan HGU dan HGB 328 Ribu Hektare untuk Kawasan Swasembada Papua

Minggu, 18 Januari 2026 - 08:20 WIB

Pemerintah Luncurkan 166 Sekolah Rakyat

Sabtu, 17 Januari 2026 - 22:21 WIB

Perkuat Pembinaan PPAT, ATR/BPN Lantik MPPP dan MPPW

Berita Terbaru

Nasional

Nusron Wahid Tekankan Evaluasi Dampak Pelatihan SDM

Minggu, 18 Jan 2026 - 11:54 WIB

Nasional

Sekjen ATR/BPN Dorong Evaluasi Menyeluruh dan Bedah DIPA

Minggu, 18 Jan 2026 - 11:04 WIB

Nasional

Wamen Ossy Dorong Kekompakan dan Transformasi Digital BPN

Minggu, 18 Jan 2026 - 10:52 WIB

error: Content is protected !!