Laporan Terbaru 14 Nama Korban Kecelakaan Bus Pembawa Rombongan Pramuka Asal Ciamis di Kiara Payung Sumedang

- Penulis

Minggu, 24 Desember 2023 - 19:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polisi periksa kecelakaan bus pembawa rombongan Pramuka asal Ciamis di bumi Perkemahan Kiara Payung Sumedang.

Polisi periksa kecelakaan bus pembawa rombongan Pramuka asal Ciamis di bumi Perkemahan Kiara Payung Sumedang.

Berita Sumedang, Asajabar.com – Sebuah kecelakaan tragis menimpa rombongan bus pembawa peserta pramuka asal Ciamis. Peristiwa ini terjadi di Jalan Raya Kiara Payung, Sukasari, Kabupaten Sumedang, pada Minggu (24/12/2023), sekitar pukul 14.30 WIB.

Bus pariwisata bernopol AA 1631 ED mengangkut 30 siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) menuju bumi perkemahan Kiara Payung. Saat bus menanjak, tiba-tiba kehilangan kendali dan terguling, menyebabkan 14 orang penumpang mengalami luka-luka.

Kabid Humas Polda Jabar, Kombes Ibrahim Tompo, menjelaskan bahwa kecelakaan tersebut terjadi ketika bus hendak menanjak menuju bumi perkemahan. “Bus mengalami hilang kendali dan terbalik miring ke kiri,” ujar Kombes Ibrahim.

Baca Juga :  Kepala Desa dan Perangkat Desa Ciamis Diberi Pemahaman Soal Netralitas di Pilkada

Seluruh korban telah dievakuasi ke Rumah Sakit AMC Cileunyi Bandung untuk mendapatkan perawatan medis. Berikut adalah daftar nama korban yang mengalami luka-luka:

1. Rahmat

2. M. Nizar

3. Azhara Almalik

4. Muhammad Basir

5. Fadila Hayya R

6. Faja Ahfi Hidayat

7. Rafi Rivaldi

8. Siti Sahra

9. Muklas

10. Novi Yulianti

11. Cristalia Nurul Nunisa

12. Zazmi Asabil Yamin

13. Rizki Arkan Jaldan

14. Fahri Latiful Hidayat

Kementerian Agama RI melalui situs resminya menginformasikan bahwa di Bumi Perkemahan Kiara Payung tengah berlangsung kegiatan Kemah Bakti Harmoni Beragama II.

Baca Juga :  Dukung Pengembangan Atlet, PTMI Ciamis Gelar Turnamen Galuh Cup 2024

Acara tersebut diikuti oleh anggota Pramuka Saka Amal Bakti dari berbagai daerah di Jawa Barat, dengan total 8000 peserta.

Menag Yaqut Cholil Qoumas sempat hadir pada upacara pembukaan kemah yang diikuti oleh para anggota pramuka dengan latar belakang agama yang beragam.

Kemah Bakti Harmoni Beragama merupakan wujud pelaksanaan Program Prioritas Kementerian Agama, yakni Penguatan Moderasi Beragama. Acara ini berlangsung selama 3 hari, dari 22 hingga 24 Desember 2023. (TONY/ASAJABAR)

Berita Terkait

BTB Ikuti Simulasi Tanggap Bencana, Langkah Antisipatif Hadapi Tantangan Alam Selama Pilkada 2024
Tina Wiryawati Turun Langsung Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Ciamis
Kunjungi Pangandaran, Tina Wiryawati Perjuangkan Infrastruktur untuk Warga Desa
Hadapi Musim Hujan, Tina Wiryawati Ajak Warga Jaga Kebersihan Lingkungan
Proyek Irigasi di Ciamis Dijadwalkan Selesai pada 17 Desember
Baznas dan Kemenag Ciamis Luncurkan Kampung Zakat di Desa Cisontrol
Pemkab Ciamis Raih Penghargaan P2DD Terbaik Kedua Wilayah Jawa-Bali
KPU Ciamis Gelar Training of Trainer untuk Pemantapan Tugas KPPS dan PPS

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:46 WIB

Ciamis Masih Kekurangan Tenaga Penilik, Disdik Usulkan Penambahan Jumlah

Kamis, 14 November 2024 - 20:26 WIB

H Wawan S Ariefin Tekankan Pentingnya Pembina Pramuka Sebagai Panutan Generasi Muda

Kamis, 14 November 2024 - 18:29 WIB

Kwarran Cihaurbeuti Gelar Orientasi Mabi dan Pelantikan Pembina KMD

Selasa, 12 November 2024 - 20:26 WIB

Angkat Kearifan Lokal, SMAN 1 Ciamis Sukses Gelar Exis 2024

Selasa, 12 November 2024 - 19:56 WIB

Pemkab Ciamis Beri Pembekalan Ilmu Manajemen untuk Remaja Masjid Tingkat SLTP

Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:03 WIB

Sambut Hari Santri Nasional, Fatayat NU Ciamis Fokus Berdayakan Perempuan dan Anak

Kamis, 17 Oktober 2024 - 09:16 WIB

Kuliah Umum Unigal Bahas Strategi Pengelolaan Sumber Daya Alam di Asia

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:03 WIB

PPI Ciamis Pecahkan Rekor Penerimaan Calon Paskibra 2025 dengan 1.904 Peserta

Berita Terbaru

Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan (KKK).

Nasional

Nusron Wahid Hadiri Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan

Selasa, 19 Nov 2024 - 12:34 WIB