Kampung KB Desa Padamulya Kabupaten Ciamis Masuk Posisi 6 Terbaik Di Jabar

- Redaktur

Sabtu, 11 Maret 2023 - 07:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Berita Ciamis, Asajabar.com – Kampung KB yang terletak di Desa Padamulya Kecamatan Cihaurbeuti Kabupaten Ciamis terpilih mengikuti Lomba Kampung KB tingkat Provinsi Jawa Barat.

Kampung KB tersebut telah masuk rechecking dengan posisi 6 terbaik tingkat Jawa Barat.

Wakil Bupati Ciamis Yana D Putra mengaku sangat mengapresiasi atas capaian kinerja tersebut,” ujarnya saat menghadiri rechecking apresiasi Kampung KB terbaik tingkat Jabar di Desa Padamulya Kecamatan Cihaurbeuti, Jumat (10/03/2023).

Menurut Yana, capaian tersebut merupakan hasil kerja keras yang nyata. Karena program tersebut bukan hanya sebagai objek tapi juga sebagai subjek pembangunan.

Baca Juga :  Tokoh Seni Musik Priangan Timur Apresiasi Pamors 2026 MAN 5 Ciamis

“Peran aktif masyarakat dalam pembangunan dilihat dan juga dirasakan manfaatnya.

Yana menjelaskan bahwa untuk mendukung program Kampung KB tersebut, Pemkab Ciamis telah mengeluarkan berbagai regulasi diantaranya surat edaran, SK maupun Perbup Ciamis.

“Ia juga menyebutkan bahwa pihaknya telah bersinergi dan berkolaborasi dengan seluruh elemen masyarakat serta didukung oleh OPD terkait.

Sementara Perwakilan Tim BKKBN Provinsi Jawa Barat Wiwin Winarni menyebutkan bahwa Kabupaten Ciamis telah menyisihkan pesaing dari Kabupaten lain.

“Kabupaten Ciamis telah masuk posisi 6 terbaik ditingkat Jawa Barat,” ungkapnya.

Baca Juga :  Percepat Kepastian Hukum Aset Umat, BPN Ciamis Serahkan 149 Sertipikat Wakaf

Menurutnya, tahapan rechecking tersebut tinggal menjawab tantangan di masyarkat seperti adanya peningkatan kesejahteraan ekonomi dan peningkatan kehidupan berkeluarga.

“Sehingga tahapan rechecking ini hanya tinggal melihat perbedaan keistimewaan yang tidak dimiliki oleh Kampung KB lainnya.

Wiwin menuturkan bahwa bocoran Kampung KB yang berhasil adalah dampaknya sudah bisa dirasakan oleh masyarakatnya itu sendiri.

“Seperti yang saya lihat saat ini dengan adanya geliat ekonomi seperti hidupnya perputaran ekonomi di warung-warung warga, layanan pendidikan yang baik dan lainnya. (Iwan)

Berita Terkait

Regulasi Perbup Tentang Pengelolaan Zakat di Ciamis Jadi Referensi bagi BAZNAS Kendal
Patroli Strong Point Wiralodra, Polsek Kandanghaur Perkuat Pengamanan Malam Hari
Percepat Kepastian Hukum Aset Umat, BPN Ciamis Serahkan 149 Sertipikat Wakaf
Pendaftaran Calon Pimpinan BAZNAS Ciamis Dibuka, Ini Syarat dan Tahapannya
Dharma Wanita Kemenag Ciamis Gelar Donor Darah Peringati HAB ke-80
Kemenag Ciamis Siapkan Anggaran 2026 yang Efektif dan Tepat Sasaran
Kemenag Ciamis Apresiasi Dukungan Pemda atas Suksesnya Sholawat Kebangsaan
Pendaftaran Calon Pimpinan BAZNAS Ciamis Dibuka, Minimal Pendidikan SMA

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:20 WIB

Reforma Agraria Tak Terpisahkan dari Penataan Tanah Kawasan Hutan

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:14 WIB

Menteri ATR/BPN Ungkap Penertiban Kawasan Hutan Capai 4,09 Juta Hektare

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:03 WIB

Menteri Nusron: Lahan Hunian Pascabencana di Aceh hingga Sumbar Siap Digunakan

Selasa, 27 Januari 2026 - 09:11 WIB

RDP DPR RI, Anggaran Pascabencana ATR/BPN Jadi Perhatian Legislator

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:22 WIB

ATR/BPN Paparkan Penanganan Pertanahan Pascabencana di Sejumlah Daerah

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:15 WIB

Kunjungan Kerja ke Sumut, Wamen ATR/BPN Pantau Kesiapan WBBM dan Serahkan Sertipikat Tanah

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tim Bulutangkis ATR/BPN Sabet Juara Tiga HUT ke-54 KORPRI

Kamis, 22 Januari 2026 - 16:37 WIB

Kinerja dan Inovasi Diakui, ATR/BPN Borong Penghargaan Sepanjang 2025

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Aliansi Masyarakat Rancahan Sampaikan Aspirasi Soal APBDes

Selasa, 27 Jan 2026 - 21:15 WIB

error: Content is protected !!