Pengurus Kadin Ciamis Periode 2023-2028 Mayoritas Generasi Muda, Ini Kata Bupati

- Penulis

Jumat, 8 September 2023 - 04:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengurus Kadin baru saat dilantik.

Pengurus Kadin baru saat dilantik.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Pengurus Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kabupaten Ciamis periode 2023-2028 resmi dilantik di Aula PKK Ciamis, Kamis (7/9/2023).

Bupati Ciamis Herdiat Sunarya mengucap rasa bangganya terhadap formasi Kadin Ciamis saat ini, sebab formasi jajaran kepengurusan saat ini mayoritas diisi oleh generasi muda,” ucapnya saat memberikan sambutan.

Ia meyakini dengan posisi Ketua oleh Hary Adam mampu membawa angin segar bagi Kabupaten Ciamis.

“Saya meyakini dibawah kepemimpinan Ketua Hary Adam mampu membawa kemajuan dan membawa angin segar bagi Kabupaten Ciamis,” kata Herdiat.

Baca Juga :  DPD PKS Ciamis Gelar Musyawarah Cabang Serentak, Lantik Pengurus DPC 2025–2028

Herdiat juga turut mengucap selamat kepada jajaran kepengurusan baru.

“Selamat kepada seluruh pengurus Kadin periode yang baru, tak lupa kami juga mengucapkan terimakasih kepada kepengurusan sebelumnya yakni H. Joni Jalil yang telah melakukan pengabdian dan dedikasinya,” ucap dia.

Menurut Herdiat, jajaran kepengurusan yang baru tersebut diharapkan dapat berkolaborasi dalam membangkitkan perekonomian di Kabupaten Ciamis.

Baca Juga :  SMAN 1 Ciamis Mulai Terapkan Program Makan Bergizi Gratis untuk Siswa

Karena kata Herdiat, potensi alam di Kabupaten Ciamis sangat luar biasa dan perlu dikembangkan lagi.

“Kita miliki potensi penghasil kopi dan pengemasannya sudah layak jika di diekspor ke luar negeri.

Ciamis juga menjadi penyuplai ayam terbesar di Jawa Barat, namun meski begitu, Herdiat menginginkan adanya pabrik sosis dan nugget di Ciamis, sehingga memiliki daya jual yang lebih,” kata dia. (TONY/ASAJABAR)

Berita Terkait

Angka Stunting di Ciamis Meningkat Signifikan
SMAN 1 Ciamis Mulai Terapkan Program Makan Bergizi Gratis untuk Siswa
Kegiatan Halal Bi Halal Warnai Apel Perdana Kantor Pertanahan Ciamis
Warga Ciamis Kecewa, BPJS Kesehatan PBI Nonaktif Tanpa Pemberitahuan
RSUD Ciamis Tegaskan Rujukan Harus Berdasarkan Pemeriksaan Langsung
Keluarga Pasien Kesulitan Dapatkan Rujukan Medis di RSUD Ciamis
Kepala Kantor Pertanahan Ciamis Tinjau Pelayanan Selama Libur Lebaran
Kantor Pertanahan Ciamis Tetap Berikan Pelayanan Selama Libur Idul Fitri

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 08:10 WIB

Menteri ATR/BPN Teken MoU dengan PUI, Dorong Pemanfaatan Tanah Wakaf

Kamis, 17 April 2025 - 07:56 WIB

Wamen ATR/BPN Terima Kunjungan Delegasi Kepresidenan Rusia

Rabu, 16 April 2025 - 20:40 WIB

Ossy Dermawan Tegaskan Pentingnya Peran ASEAN dalam Dinamika Global

Rabu, 16 April 2025 - 14:38 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Kolaborasi Pemda dan BPN untuk Percepat Sertipikasi Tanah

Minggu, 13 April 2025 - 10:41 WIB

Menteri ATR/BPN Tekankan Peran Strategis Pemda dalam Modernisasi Administrasi Pertanahan

Minggu, 13 April 2025 - 10:26 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Penataan Ulang Pertanahan di Sulawesi Tengah

Sabtu, 12 April 2025 - 21:43 WIB

Menteri ATR/BPN Perintahkan Audit HGU di Sulteng, Pastikan Tanah Produktif

Kamis, 10 April 2025 - 19:50 WIB

Kementerian ATR/BPN Lantik 78 Pejabat Fungsional, Dorong Percepatan Layanan Publik

Berita Terbaru

Ilustrasi stunting.

Daerah

Angka Stunting di Ciamis Meningkat Signifikan

Kamis, 17 Apr 2025 - 18:30 WIB

Kementerian ATR/BPN.

Nasional

Wamen ATR/BPN Terima Kunjungan Delegasi Kepresidenan Rusia

Kamis, 17 Apr 2025 - 07:56 WIB