KKRA Ciamis Gelar Manasik Haji, Kenalkan Ibadah Haji kepada Anak-Anak Sejak Dini

- Penulis

Sabtu, 21 September 2024 - 18:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bimbingan manasik haji untuk anak usia dini.

Bimbingan manasik haji untuk anak usia dini.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Kelompok Kerja Raudhatul Athfal (KKRA) Kabupaten Ciamis mengadakan kegiatan manasik haji di Halaman Islamic Center Ciamis, Sabtu (21/9/2024).

Kegiatan ini diikuti oleh 9.300 peserta didik dari 400 lembaga Raudhatul Athfal.

Kepala Kemenag Ciamis, Asep Lukman Hakim, menjelaskan bahwa tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengenalkan ibadah haji kepada anak-anak.

Baca Juga :  Ciamis Masih Kekurangan Tenaga Penilik, Disdik Usulkan Penambahan Jumlah

Ia berharap, pemahaman ini dapat memotivasi mereka untuk mendaftar sebagai calon jemaah haji saat dewasa.

“Pengenalan sejak dini diharapkan bisa mendorong mereka dan orang tua untuk melaksanakan ibadah haji,” ujarnya.

Ketua KKRA Kabupaten Ciamis, Lalis Lismaidah menambahkan bahwa kegiatan ini merupakan program tahunan KKRA.

Baca Juga :  BTB Ikuti Simulasi Tanggap Bencana, Langkah Antisipatif Hadapi Tantangan Alam Selama Pilkada 2024

Ia menekankan pentingnya mengenalkan rukun Islam kepada anak-anak, terutama ibadah haji, untuk membangun kesadaran dan motivasi dalam keluarga agar segera melaksanakan ibadah tersebut.

Kegiatan manasik haji ini diharapkan dapat memberikan pemahaman yang lebih baik tentang rukun Islam dan meningkatkan keinginan orang tua untuk beribadah haji. (TONY/NHA/ASAJABAR)

Berita Terkait

Kwarcab Ciamis Kukuhkan Pramuka Garuda Siaga, Penggalang, dan Penegak
Ciamis Masih Kekurangan Tenaga Penilik, Disdik Usulkan Penambahan Jumlah
H Wawan S Ariefin Tekankan Pentingnya Pembina Pramuka Sebagai Panutan Generasi Muda
Kwarran Cihaurbeuti Gelar Orientasi Mabi dan Pelantikan Pembina KMD
Angkat Kearifan Lokal, SMAN 1 Ciamis Sukses Gelar Exis 2024
Pemkab Ciamis Beri Pembekalan Ilmu Manajemen untuk Remaja Masjid Tingkat SLTP
Sambut Hari Santri Nasional, Fatayat NU Ciamis Fokus Berdayakan Perempuan dan Anak
Kuliah Umum Unigal Bahas Strategi Pengelolaan Sumber Daya Alam di Asia

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:46 WIB

Ciamis Masih Kekurangan Tenaga Penilik, Disdik Usulkan Penambahan Jumlah

Kamis, 14 November 2024 - 20:26 WIB

H Wawan S Ariefin Tekankan Pentingnya Pembina Pramuka Sebagai Panutan Generasi Muda

Kamis, 14 November 2024 - 18:29 WIB

Kwarran Cihaurbeuti Gelar Orientasi Mabi dan Pelantikan Pembina KMD

Selasa, 12 November 2024 - 20:26 WIB

Angkat Kearifan Lokal, SMAN 1 Ciamis Sukses Gelar Exis 2024

Selasa, 12 November 2024 - 19:56 WIB

Pemkab Ciamis Beri Pembekalan Ilmu Manajemen untuk Remaja Masjid Tingkat SLTP

Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:03 WIB

Sambut Hari Santri Nasional, Fatayat NU Ciamis Fokus Berdayakan Perempuan dan Anak

Kamis, 17 Oktober 2024 - 09:16 WIB

Kuliah Umum Unigal Bahas Strategi Pengelolaan Sumber Daya Alam di Asia

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:03 WIB

PPI Ciamis Pecahkan Rekor Penerimaan Calon Paskibra 2025 dengan 1.904 Peserta

Berita Terbaru

Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan (KKK).

Nasional

Nusron Wahid Hadiri Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan

Selasa, 19 Nov 2024 - 12:34 WIB