SMAN 2 Ciamis Gelar Halal Bihalal Dan Jalin Kehangatan Dengan Eks Kepala Sekolah

- Penulis

Rabu, 3 Mei 2023 - 12:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan Halal Bihalal SMA Negeri 2 Ciamis.

Kegiatan Halal Bihalal SMA Negeri 2 Ciamis.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Guna mempererat tali silaturahmi dan menjalin kehangatan yang harmonis, SMA Negeri 2 Ciamis gelar kegiatan Halal Bihalal 1444 Hijriah yang berlangsung di Aula sekolah, Rabu (3/5/2023).

Kegiatan Halal Bihalal tersebut diikuti seluruh guru dan pegawai SMAN 2 Ciamis serta dihadiri para Kepala Sekolah yang telah purna tugas.

Kepala Sekolah SMAN 2 Ciamis, Drs. Andi Riyadi, M.Pd memandang bahwa kegiatan Halal Bihalal tersebut sangatlah istimewa.

“Kegiatan tersebut sangat istimewa karena telah dihadiri para kepala sekolah yang telah purna tugas,” ungkapnya.

Jadi kita telah mengundang mereka (para kepala sekolah) yang telah purna tugas, beliau telah mengabdikan diri di SMAN 2 Ciamis dan berkenan hadir dalam kegiatan Halal Bihalal.

Baca Juga :  SMAN 1 Ciamis Mulai Terapkan Program Makan Bergizi Gratis untuk Siswa

Menurut Andi, momentum tersebut sebagai bentuk mempererat tali silaturahmi, meskipun telah purna tugas, kiprah para beliau tidak bisa kita abaikan.

“Banyak sekali kiprah mereka untuk membesarkan SMAN 2 Ciamis,” kata Andi.

Andi mengaku, meningkatnya elektabilitas sekolah tentu adanya peran dari semua pihak, termasuk dari mereka yang telah purna tugas.

“Jadi ketika ada program yang dilakukan oleh sekolah, setidaknya mereka dapat ikut andil dalam mensosialisasikannya,” ucap Andi.

Baca Juga :  RSUD Ciamis Tegaskan Rujukan Harus Berdasarkan Pemeriksaan Langsung

Lulusan SMAN 2 Ciamis banyak di terima masuk Perguruan Tinggi Negeri.

Andi mengaku bahwa SMAN 2 Ciamis menjadi peringkat ke-1 diwilayah XIII sebagai lulusan yang banyak diterima di Perguruan Tinggi Negeri (PTN).

“Sekarang ada peningkatan, hampir 40 persen lulusan SMAN 2 Ciamis diterima di PTN,” ungkapnya.

Menurut Andi, saat ini pihak SMAN 2 Ciamis terus menggenjot para siswa supaya persentasinya terus meningkat.

“Ya kita menggenjot terus, terutama bagi siswa kelas 12, supaya mereka lolos masuk PTN ketika lulus dari sekolah nanti. (TONY/ASAJABAR)


 

Berita Terkait

SMAN 1 Ciamis Mulai Terapkan Program Makan Bergizi Gratis untuk Siswa
Kegiatan Halal Bi Halal Warnai Apel Perdana Kantor Pertanahan Ciamis
Warga Ciamis Kecewa, BPJS Kesehatan PBI Nonaktif Tanpa Pemberitahuan
RSUD Ciamis Tegaskan Rujukan Harus Berdasarkan Pemeriksaan Langsung
Keluarga Pasien Kesulitan Dapatkan Rujukan Medis di RSUD Ciamis
Kepala Kantor Pertanahan Ciamis Tinjau Pelayanan Selama Libur Lebaran
Kantor Pertanahan Ciamis Tetap Berikan Pelayanan Selama Libur Idul Fitri
Posko Mudik Lebaran Baznas Ciamis Sediakan Fasilitas 24 Jam untuk Pemudik

Berita Terkait

Minggu, 13 April 2025 - 10:41 WIB

Menteri ATR/BPN Tekankan Peran Strategis Pemda dalam Modernisasi Administrasi Pertanahan

Minggu, 13 April 2025 - 10:26 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Penataan Ulang Pertanahan di Sulawesi Tengah

Kamis, 10 April 2025 - 19:50 WIB

Kementerian ATR/BPN Lantik 78 Pejabat Fungsional, Dorong Percepatan Layanan Publik

Kamis, 10 April 2025 - 16:56 WIB

Kementerian ATR/BPN Gelar Halalbihalal Pasca Libur Idulfitri

Sabtu, 5 April 2025 - 15:37 WIB

Dirjen PPTR Jonahar Kunjungi Kantah di Jawa Timur 

Sabtu, 5 April 2025 - 15:23 WIB

Kementerian ATR/BPN: Manfaatkan Mudik untuk Sertipikasi Tanah

Jumat, 4 April 2025 - 19:02 WIB

Menteri ATR/BPN Imbau Pemilik Sertipikat Tanah Lama untuk Cek Peta Kadastral

Senin, 31 Maret 2025 - 18:13 WIB

Menteri Nusron Wahid Ajak Berperang Melawan Mafia Tanah dalam Khotbah Idulfitri

Berita Terbaru

Seleksi atlet bola voli di GGT Ciamis, Senin (14/4/2025).

Olahraga

PBVSI Ciamis Seleksi Atlet Voli Hadapi Porprov Jabar 2026

Senin, 14 Apr 2025 - 18:14 WIB