Mohon Doa Restu, Ira Puspitasari Siap Maju Sebagai Bacaleg DPRD Ciamis Bersama PKS

- Redaktur

Senin, 8 Mei 2023 - 13:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Berita Ciamis, Asajabar.com – Lahir dari tekad dan niat yang tulus serta dukungan keluarga, Ira Puspitasari siap maju sebagai Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPRD Kabupaten Ciamis.

Ira Puspitasari maju bersama Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dari Daerah Pemilihan (Dapil) 6.

Ibu dengan 3 anak ini bertekad untuk memperjuangkan masyarakat melalui bidang pendidikan dan juga ingin memperjuangkan kaum perempuan.

Menurutnya, ketika terpilih nanti ia akan memperjuangkan masyarakat melalui bidang pendidikan.

“Seiring digitalisasi yang berkembang ini, pendidikan suatu keharusan, minimal indikator pendidikan masyarakat bisa sampai jenjang Sarjana.

Sementara untuk kaum perempuan, ia harus mampu menciptakan peluang ekonomi secara mandiri.

Ira mengatakan bahwa perempuan memiliki potensi luar biasa dalam ekonomi dan kewirausahaan.

“Oleh karena itu, salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk memaksimalkan peranan perempuan ialah dengan memberdayakan secara ekonomi.

Berikut profil lengkap Ira Puspitasari :

Nama                 : Ira Puspitasari SE
TTL                     : Ciamis, 12 November 1978
Alamat rumah : Sukaharja Petirhilir
Kec. Baregbeg
Status                 : Menikah dan memiliki 3 anak
Suami                 : Achmad Safari
Hobi                    : membaca
Alamat email    : irapust 12@yahoo.com
iravioleta12@gmail.com
Motto Hidup      : Optimis dan selalu bermanfaat bagi orang                                  banyak

Baca Juga :  Kuota Haji Kota Tasikmalaya 2026 Tertinggi di Priangan Timur

Pendidikan :
– SDN 2 Ciamis
– SMPN 1 Ciamis
– SMAN 22 Bandung
– STIE Indonesia Rawamangun Jakarta Timur
– Lembaga Indonesia Amerika (LIA)

Pengalaman organisasi :
– Sekretaris MPK (1992)
– Pengurus OSIS (1995)
– Pramuka
– Ketua Keputrian Remaja Mesjid Kampus (1998)
– Pengurus PSDM Mesjid Kampus (1998)
– Pengurus Pos WK PKS DPRa Cipinang Muara Jakarta Timur. (2010-2015
– Bidang Kaderisasi DPC Baregbeg (saat ini)
– BPKK PKS sebagai Ketua Biro PKAP ( Saat ini)

Baca Juga :  Terharu, Tina Wiryawati Peluk Anak Yatim Saat Kegiatan Sosial di Ciamis

Pengalaman kerja :
– Instruktur di LPIA Jakarta Timur
– Instruktur di Lembaga Spektrum Jakarta Timur
– Guru & Wakil Kepsek Bidang Kesiswaan di SMPIT MD Fathahillah Saguling Ciamis
– Guru BTQ di SMPN 4 Ciamis (sekarang)

Aktivitas saat ini :
– Fasilitator pembangunan dan pengembangan literasi entrepreneurship di Yayasan RKPD (Rumah Kewirausahaan dan Pengembangan Diri)
– Sekretaris Pitaloka Kabupaten Ciamis
– Owner ‘Rumah Belajar’ English free for children
– Member komunitas FWM ( Fitrah World Movement)
– Direktur Knowledge Development Studies
– Ketua Biro PKAP ( Peningkatan Kapasitas Anggota Perempuan) BPKK PKS
– Bidang Kaderisasi DPC Baregbeg
– Narasumber /Motivator Parenting & Pengajian
– Instruktur senam ‘Go PKS Go’

Berita Terkait

PPIH Ciamis Perkuat Pembinaan untuk Kesiapan Jemaah Haji 2026
Kuota Haji Kota Tasikmalaya 2026 Tertinggi di Priangan Timur
Kesadaran Zakat Masih Rendah, Baznas Kota Tasik Tingkatkan Edukasi ke Masyarakat
Tina Wiryawati Tegaskan Pengawasan Ketat MBG Wajib Dilaksanakan
Terharu, Tina Wiryawati Peluk Anak Yatim Saat Kegiatan Sosial di Ciamis
Pemkab Ciamis Terima Hibah Tanah Rampasan Negara dari KPK
Gandeng Banyak Pihak, DoerVoer Ciamis Perkuat Kepedulian untuk Thalasemia
Ribuan Kader TPK Diapresiasi Melalui Dukungan Operasional Tahun Ini

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 19:09 WIB

Transformasi Digital Diakui, ATR/BPN Sabet Penghargaan Be Award 2025

Kamis, 27 November 2025 - 19:01 WIB

Dokumen Warga Hilang Saat Gempa, Eva Dorong Masyarakat Beralih ke Sertipikat Elektronik

Kamis, 27 November 2025 - 15:39 WIB

Sentuh Tanahku dan Digitalisasi Layanan Antar ATR/BPN Meraih Apresiasi Nasional

Kamis, 27 November 2025 - 15:30 WIB

Pelayanan Pertanahan Harus Memberi Kepastian dan Mudah Diakses

Kamis, 27 November 2025 - 15:20 WIB

Nusron Wahid: Tanah Ulayat Harus Dicatat agar Masyarakat Adat Tidak Jadi Penonton

Kamis, 27 November 2025 - 14:57 WIB

Keterbukaan Informasi Publik Mudah Diakses Lewat Layanan Digital ATR/BPN

Kamis, 27 November 2025 - 13:56 WIB

Kementerian ATR/BPN Dorong Sertipikasi 427 Bidang Tanah Ulayat di Papua

Kamis, 27 November 2025 - 13:45 WIB

Wamen Ossy Paparkan Transformasi Digital ATR/BPN pada Uji Publik KIP 2025

Berita Terbaru

error: Content is protected !!