Dinas Pariwisata Beberkan Strategi Pemasaran Untuk Mengangkat Potensi Kabupaten Ciamis

- Penulis

Selasa, 9 Mei 2023 - 10:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Pemasaran Dispar Kabupaten Ciamis, Ginanjar Rahayu, S.IP, MM.

Kabid Pemasaran Dispar Kabupaten Ciamis, Ginanjar Rahayu, S.IP, MM.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Bidang Pemasaran Dinas Pariwisata Kabupaten Ciamis beberkan strategi pemasaran untuk mengangkat potensi yang ada di Kabupaten Ciamis.

Menurutnya, strategi yang ia pakai untuk memasarkan potensi di Kabupaten Ciamis yaitu melalui strategi offline dan juga online,” ujar Kabid Pemasaran Dispar Kabupaten Ciamis, Ginanjar Rahayu, S.IP, MM, Selasa (9/5/2023).

“Strategi offline misal melalui Expo atau Pameran secara langsung baik tingkat Kabupaten, Provinsi maupun skala Nasional.

Sementara untuk menjangkau lebih luas, pihaknya memasarkan potensi Ciamis dengan menggunakan secara online, misal melalui media sosial maupun website Dispar Kabupaten Ciamis.

Baca Juga :  SMAN 1 Ciamis Mulai Terapkan Program Makan Bergizi Gratis untuk Siswa

Ginanjar mengaku bahwa target pemasaran melalui online kelebihannya dapat lebih efektif dan bisa menjangkau dunia.

“Karena seiring berkembangnya digitalisasi, pemasaran online sering kita lakukan untuk mengangkat potensi-potensi yang ada di Kabupaten Ciamis,” ungkapnya.

Melalui pemasaran online, kita telah memasarkan potensi yang ada di Kabupaten Ciamis, misal potensi Ekonomi Kreatif (Ekraf), Destinasi Wisata, Budaya maupun lainnya.

Baca Juga :  Angka Putus Sekolah di Ciamis Capai 13 Ribu, Ini Tiga Kategori yang Ditemukan

Salah satu indikator keberhasilan pemasaran melalui secara online yaitu banyaknya target kunjungan, viewer dan juga lainnya.

“Saat ini Ginanjar mengaku sedang mempersiapkan strategi pemasaran potensi Kabupaten Ciamis melalui iven West Java Festival tingkat Provinsi dan juga kegiatan Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata (Asita).

Oleh sebab itu diharapkan dengan adanya keterlibatan Bidang Pemasaran Dispar Kabupaten Ciamis di iven-iven secara offline tersebut, potensi di Kabupaten Ciamis semakin terangkat dan dapat meningkat dari segala bidang. (TONY/ASAJABAR)

Berita Terkait

Angka Stunting di Ciamis Meningkat Signifikan
SMAN 1 Ciamis Mulai Terapkan Program Makan Bergizi Gratis untuk Siswa
Kegiatan Halal Bi Halal Warnai Apel Perdana Kantor Pertanahan Ciamis
Warga Ciamis Kecewa, BPJS Kesehatan PBI Nonaktif Tanpa Pemberitahuan
RSUD Ciamis Tegaskan Rujukan Harus Berdasarkan Pemeriksaan Langsung
Keluarga Pasien Kesulitan Dapatkan Rujukan Medis di RSUD Ciamis
Kepala Kantor Pertanahan Ciamis Tinjau Pelayanan Selama Libur Lebaran
Kantor Pertanahan Ciamis Tetap Berikan Pelayanan Selama Libur Idul Fitri

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 08:10 WIB

Menteri ATR/BPN Teken MoU dengan PUI, Dorong Pemanfaatan Tanah Wakaf

Kamis, 17 April 2025 - 07:56 WIB

Wamen ATR/BPN Terima Kunjungan Delegasi Kepresidenan Rusia

Rabu, 16 April 2025 - 20:40 WIB

Ossy Dermawan Tegaskan Pentingnya Peran ASEAN dalam Dinamika Global

Rabu, 16 April 2025 - 14:38 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Kolaborasi Pemda dan BPN untuk Percepat Sertipikasi Tanah

Minggu, 13 April 2025 - 10:41 WIB

Menteri ATR/BPN Tekankan Peran Strategis Pemda dalam Modernisasi Administrasi Pertanahan

Minggu, 13 April 2025 - 10:26 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Penataan Ulang Pertanahan di Sulawesi Tengah

Sabtu, 12 April 2025 - 21:43 WIB

Menteri ATR/BPN Perintahkan Audit HGU di Sulteng, Pastikan Tanah Produktif

Kamis, 10 April 2025 - 19:50 WIB

Kementerian ATR/BPN Lantik 78 Pejabat Fungsional, Dorong Percepatan Layanan Publik

Berita Terbaru

Ilustrasi stunting.

Daerah

Angka Stunting di Ciamis Meningkat Signifikan

Kamis, 17 Apr 2025 - 18:30 WIB

Kementerian ATR/BPN.

Nasional

Wamen ATR/BPN Terima Kunjungan Delegasi Kepresidenan Rusia

Kamis, 17 Apr 2025 - 07:56 WIB