Himpaudi Ciamis Gelar Workshop Peningkatan Kapasitas Guru Paud 

- Penulis

Jumat, 28 Juli 2023 - 06:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Himpaudi Ciamis Gelar Workshop Peningkatan Kapasitas Guru Paud.

Himpaudi Ciamis Gelar Workshop Peningkatan Kapasitas Guru Paud.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Indonesia (Himpaudi) Kabupaten Ciamis menggelar Workshop bagi Guru Pendidikan Usia Dini (PAUD) di Gedung Kesenian Ciamis, Kamis (27/7/2023).

Kegiatan tersebut diikuti sebanyak 405 orang guru Paud non formal, dengan dihadiri oleh satu orang Narasumber dan juga dihadiri oleh Kabid Pembinaan Paud dan PNF.

Ketua Himpaudi Kabupaten Ciamis, Eni Rustini mengatakan, kegiatan tersebut bertujuan agar para guru-guru Paud lebih tepat lagi ketika mereka mengajar para peserta didiknya,” ujarnya.

Baca Juga :  Ciamis Masih Kekurangan Tenaga Penilik, Disdik Usulkan Penambahan Jumlah

“Sesuai dengan tema yang diangkat yaitu ‘Penguatan Literasi Baca Tulis dan Numerasi bagi Anak Usia Dini Melalui Bermain dan Bernyanyi Dalam Rangka Implementasi Kurikulum Merdeka.

Dari workshop itu diharapkan para guru Paud dapat lebih tepat lagi dalam mengajarkan literasi dan numerasi seperti baca, tulis dan berhitung (Calistung).

Eni menjelaskan bahwa mengajarkan calistung disekolah tidak boleh dengan paksaan.

Baca Juga :  BTB Ikuti Simulasi Tanggap Bencana, Langkah Antisipatif Hadapi Tantangan Alam Selama Pilkada 2024

“Harus dengan cara-cara yang menyenangkan, misal dengan bernyanyi atau gerakan permainan yang menarik dan menyenangkan

Eni juga meminta supaya guru Paud yang mengikuti workshop tersebut bisa menularkannya ke guru-guru yang lain.

“Jadi mengajar kepada anak itu harus dengan metode yang tepat,” ungkapnya.

Kedepan para guru Paud bisa lebih meningkatkan kualitasnya dalam mengajar terhadap para peserta didiknya. (TONY/ASAJABAR)

Berita Terkait

BPN Ciamis Serahkan 594 Sertipikat PTSL di Desa Maparah, Kecamatan Panjalu
Konsultasi Publik Satpol PP Ciamis Fokus pada Pelayanan Inovatif
BTB Ikuti Simulasi Tanggap Bencana, Langkah Antisipatif Hadapi Tantangan Alam Selama Pilkada 2024
Tina Wiryawati Turun Langsung Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Ciamis
Kunjungi Pangandaran, Tina Wiryawati Perjuangkan Infrastruktur untuk Warga Desa
Hadapi Musim Hujan, Tina Wiryawati Ajak Warga Jaga Kebersihan Lingkungan
Proyek Irigasi di Ciamis Dijadwalkan Selesai pada 17 Desember
Baznas dan Kemenag Ciamis Luncurkan Kampung Zakat di Desa Cisontrol

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 14:02 WIB

Menteri Nusron Wahid Saksikan Penandatanganan MoU Antara BPN Jatim dan PWNU

Kamis, 21 November 2024 - 14:58 WIB

Menteri ATR/BPN Nusron Wahid Dorong Transformasi Pelayanan Publik

Selasa, 19 November 2024 - 12:34 WIB

Nusron Wahid Hadiri Pelantikan Kantor Komunikasi Kepresidenan

Senin, 18 November 2024 - 11:09 WIB

Misi Wamen ATR/BPN: Kelola Tanah untuk Rakyat dan Negara, Bukan Korporasi

Senin, 18 November 2024 - 10:48 WIB

Kementerian ATR/BPN Lakukan Penataan SDM untuk Tingkatkan Pelayanan Publik

Senin, 18 November 2024 - 10:32 WIB

Ribuan Relawan Hadiri Apel Akbar Solidaritas Palestina di Jakarta Timur

Minggu, 17 November 2024 - 19:59 WIB

Kolaborasi Bersama BIN dan Kemenhan Jadi Kekuatan Baru Lawan Mafia Tanah

Jumat, 15 November 2024 - 17:33 WIB

Menteri ATR/BPN Nusron Wahid Tegaskan Komitmen Berantas Mafia Tanah di Indonesia

Berita Terbaru