Anggota P3UKDK Kabupaten Ciamis Ikuti Bimtek Yang Diadakan Pemkab

- Penulis

Selasa, 21 Maret 2023 - 08:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peserta P3UKDK sedang ikuti Bimtek.

Peserta P3UKDK sedang ikuti Bimtek.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Bimbingan teknis peningkatan kapasitas Petugas Pembantu Pelayanan Urusan Keagamaan Desa/Kelurahan (P3UKDK) resmi dibuka Bupati Ciamis, Senin (20/3/2023).

Tidak hanya Bupati, Wakil Bupati, Sekda, Asisten Pemerintahan dan Kesra serta kepala OPD terkait juga turut hadir dalam kegiatan tersebut.

Bimtek tersebut diikuti oleh seluruh anggota P3UKDK se-Kabupaten Ciamis dengan jumlah kepesertaan sebanyak 310 orang yang berasal dari 258 Desa dan 7 Kelurahan.

Bupati Ciamis mengatakan bahwa bimtek tersebut merupakan kewajiban bagi pemerintah daerah guna meningkatkan kapasitas para anggota P3UKDK,” ucapnya.

Baca Juga :  Penyusunan RKPD 2026, Pemkab Ciamis Tekankan Peningkatan PAD

“Perlu meningkatkan dan mengoptimalkan dalam bidang pemahaman dan keilmuan baik dalam pernikahan, pemuslasaraan jenazah ataupun bidang-bidang keilmuan lainnya.

Ini sudah menjadi kewajiban pemerintah untuk meningkatkan dan mengoptimalkan keilmuan para P3UKDK di Kabupaten Ciamis,” ungkap Herdiat.

Hetdiat berharap para P3UKDK agar terus berjuang, mengabdi dan bekerja sama juga berkolaborasi bersama pemerintah daerah.

Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat Setda Kabupaten Ciamis, Ihsan Rasyad mengatakan bahwa acara ini merupakan tindak lanjut dari Audiensi P3UKDK bersama Bupati Ciamis pada tanggal 6 September 2022.

Baca Juga :  Dinkes Ciamis Gencarkan Intervensi Tekan Stunting pada Ibu Hamil dan Balita

Sementara untuk pelaksanaan akan dilaksanakan mulai jam 08.00 sampai dengan 15.00 WIB dengan beberapa penyampaian materi kepada para peserta bimtek.

“Materi yang akan disampaikan ada 5 materi, diantaranya hukum pembagian waris dan harta, cerai, itsbat, dan poligami.

Berdasarkan kompilasi hukum Islam, moderasi beragama, ideologi keagamaan dan kebangsaan juga penyampaian materi lainnya guna mengoptimalkan kapasitas para anggota P3UKDK di Kabupaten Ciamis. (Tony)

Berita Terkait

PDPM Ciamis Dorong Swasembada Pangan Lewat GPM dan Seminar Nasional
Penyusunan RKPD 2026, Pemkab Ciamis Tekankan Peningkatan PAD
Trotoar di Ciamis Dijadikan Toko, Warga Keluhkan Minimnya Penegakan Aturan
BPR Galuh Didorong Jadi Motor Pertumbuhan Ekonomi Ciamis
Diduga Bentak Driver, Gerai Mixue Ciamis Didatangi Komunitas Ojek Online
Ciamis Dapat Kucuran Dana Rp9 Miliar untuk Program Air Bersih
Kantor Pertanahan Ciamis Hadir di Pepatah Manis, Dekatkan Layanan ke Masyarakat
Program Pepatah Manis Kembali Digelar, Warga Antusias Manfaatkan Layanan Terpadu

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 20:37 WIB

Menteri ATR/BPN Tegaskan Pentingnya Penataan HGU dan Pendaftaran Tanah di Riau

Jumat, 25 April 2025 - 20:30 WIB

Wamen ATR Tekankan Perlindungan Sosial dalam Pengadaan Tanah

Jumat, 25 April 2025 - 20:27 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Percepatan Penataan HGU di Riau

Jumat, 25 April 2025 - 20:24 WIB

Kementerian ATR/BPN Luncurkan Layanan Peralihan Hak Elektronik di Kota Tangerang

Jumat, 25 April 2025 - 20:16 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Pemanfaatan Tanah Telantar untuk Program 1 Juta Rumah Desa

Jumat, 25 April 2025 - 20:09 WIB

Evaluasi Triwulan I, Kementerian ATR/BPN Fokus Tingkatkan Nilai SAKIP

Selasa, 22 April 2025 - 21:16 WIB

Kementerian ATR/BPN Serahkan Arsip Sejarah kepada ANRI

Selasa, 22 April 2025 - 21:01 WIB

Kementerian ATR/BPN Serap 33,75 Persen Anggaran Triwulan I 2025

Berita Terbaru

Konferensi Pers di Mapolres Ciamis.

Hukum & Kriminal

Polres Ciamis Ungkap Motif Pembunuhan Sadis di Rumah Kos Pabuaran

Senin, 28 Apr 2025 - 20:28 WIB

Pelepasan purna tugas Dewan Pengawas dan Pegawai periode 2021–2025.

Daerah

BPR Galuh Didorong Jadi Motor Pertumbuhan Ekonomi Ciamis

Minggu, 27 Apr 2025 - 19:47 WIB

error: Content is protected !!