DP2KBP3A Ciamis Umumkan Pemenang Duta Genre 2024

- Penulis

Rabu, 10 Juli 2024 - 19:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemenang duta genre tingkkat Kabupaten Ciamis.

Pemenang duta genre tingkkat Kabupaten Ciamis.

Berita Ciamis, Asajabar.com – Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Ciamis mengumumkan hasil pemilihan Duta Genre tingkat Kabupaten Ciamis tahun 2024.

Kabid Keluarga Berencana, Ketahanan, dan Kesejahteraan Keluarga DP2KBP3A Kabupaten Ciamis, Nonoy, S.Ag, M.Si, menyatakan bahwa seleksi pemilihan Duta Genre telah melalui rangkaian yang panjang dan ketat,” ucapnya kepada Asajabar, Rabu (10/7/2024).

“Duta Genre di Kabupaten Ciamis bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman remaja tentang TRIAD KRR, yaitu risiko seksualitas, HIV/AIDS, dan NAPZA,” ujar Nonoy.

Duta Genre juga dipersiapkan untuk membentuk remaja Ciamis yang tangguh dan mandiri serta mampu berkontribusi terhadap pembangunan daerah.

Nonoy berharap para pemenang Duta Genre Kabupaten Ciamis dapat mewakili kabupaten di tingkat provinsi dan nasional dengan baik.

Baca Juga :  Wali Kota Terpilih Depok, Supian Suri, Hadiri Tasyakuran di Cimanggis

Setelah menjadi juara di tingkat kabupaten, para duta genre diharapkan terus mensosialisasikan dan menyampaikan pesan tentang generasi berencana, termasuk kesehatan reproduksi remaja, kepada teman sebaya di lingkungan sekitar.

Berikut adalah daftar pemenang Duta Genre tingkat Kabupaten Ciamis:

Putra:

• Juara 1: No. 5 Danish Ara Zaynu (Kecamatan Ciamis)

• Juara 2: No. 15 Alvian Permana Sakirna (Kecamatan Banjarsari)

• Juara 3: No. 7 Teguh Santoso (Kecamatan Pamarican)

 

Putri:

• Juara 1: No. 15 Nashwa Lidya Maheswari (Kecamatan Banjarsari)

• Juara 2: No. 5 Malika Azzahra Sakina Kurnia (Kecamatan Ciamis)

• Juara 3: No. 22 Nazwa Haifa Nurkamila (Kecamatan Sadananya)

Baca Juga :  374 Guru Madrasah Ciamis Lakukan Pemberkasan PPG Daljab 2025

 

Penghargaan Khusus:

• Best Challenge Putra: No. 27 Verdi Mardiansah (Kecamatan Panumbangan)

• Best Challenge Putri: No. 8 Dwi Annisa Sulistia (Kecamatan Purwadadi)

• Best Costum Putra: No. 25 Budi Noviansyah (Kecamatan Sukadana)

• Best Costum Putri: No. 20 Agisna Nur Azkania (Kecamatan Cisaga)

• Duta Genre Favorit Putra: No. 6 Samsul (Kecamatan Rajadesa)

• Duta Genre Favorit Putri: No. 12 Agni Nurul Rizka (Kecamatan Tambaksari)

• Best Inovasi Putra: No. 19 Ahmad Rifal (Kecamatan Sukamantri)

• Best Inovasi Putri: No. 4 Ayu Khoirunisa (Kecamatan Baregbeg)

Para pemenang diharapkan dapat terus berperan aktif dalam menyebarkan informasi dan edukasi tentang kesehatan reproduksi dan risiko TRIAD KRR di kalangan remaja. (TONY&NHA/ASAJABAR)

Berita Terkait

Akankah Pilkades Serentak 2026 di Ciamis Menghasilkan Pemimpin yang Lebih Kompeten?
Wali Kota Terpilih Depok, Supian Suri, Hadiri Tasyakuran di Cimanggis
BPN Ciamis Raih Penghargaan sebagai Lembaga Vertikal Pengelola Zakat Terbaik
Baznas Ciamis Apresiasi Konsistensi Asajabar dalam Publikasi Gerakan Zakat
Milad ke-24 Baznas Ciamis, Momentum Apresiasi dan Prestasi
Mahasiswa Unigal Ciamis Perdalam Pemahaman Pemerintahan di Desa Ponggok
Infak Ramadan di Ciamis Ditargetkan Naik 90 Persen, Begini Strateginya
Baznas Ciamis Tingkatkan Anggaran Bantuan Rutilahu Menjadi Rp 15 Juta

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 10:12 WIB

Kementerian ATR/BPN Gelar Entry Meeting Pemeriksaan Laporan Keuangan 2024

Jumat, 7 Februari 2025 - 09:54 WIB

Kementerian ATR/BPN Gelar Rapat Koordinasi ILASP Atasi Tumpang Tindih Lahan

Jumat, 7 Februari 2025 - 09:26 WIB

Menteri ATR/BPN Dapat Dukungan Penuh dalam Menangani Polemik Pagar Laut

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:37 WIB

Kepala BPSDM ATR/BPN: Keberlanjutan Lahan adalah Kunci Pembangunan Nasional

Rabu, 5 Februari 2025 - 18:23 WIB

KSPI Gelar Rapat Pimpinan, Bahas Rencana 2025 dan Kerja Sama dengan BPJS Ketenagakerjaan

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:35 WIB

Menteri ATR/BPN Tinjau Lokasi Sertipikat HGB di Atas Laut, Temukan Indikasi Manipulasi Data

Rabu, 5 Februari 2025 - 12:43 WIB

Menteri ATR/BPN Nusron Wahid Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Selasa, 4 Februari 2025 - 14:12 WIB

Kementerian ATR/BPN Implementasikan Layanan Elektronik untuk Tingkatkan Pelayanan Pertanahan

Berita Terbaru